Diterbitkan : Rabu, 12 Juli 2023 - Kategori : Uncategorized
Kegiatan IHT SD Pembangunan V Yapis Waena di laksanakan pada tanggal 12-15 Juli 2023 bertujuan agar mempersiapkan bahan ajar serta penyusunan program tahun ajaran 2023/2024. yang mana, ada juga materi tentang literasi,GASING dan juga IKM.
Beri Komentar